matahari terbenam
Matahari terbenam (sunset) adalah salah satu obyek foto yang aku sukai. Warna orange dan suasana hening yang ditinggalkan, memberi kesenangan tersendiri. Berikut di antara foto-foto yang matahari...
View Articleturnamen foto perjalanan ronde 58 : sunrise
Saat mentari menyembulkan cahaya hangatnya di pagi hari, saatnya bagi umat manusia untuk bertebaran di muka bumi, menjemput rezeki yang telah Allah sediakan untuk mereka. Foto ini kuambil, Minggu pagi,...
View ArticleBertemu Tokoh Terkenal di De Arca
Belakangan, agak sulit bagi kami untuk mendapatkan moment liburan bersama lagi. Sebab, anak-anak sudah punya kesibukannya sendiri-sendiri, terutama Afif dan Satira yang masa liburannya jarang...
View ArticlePura Pakualaman
Gowes ning Museum #1 Pura Pakulaman adalah tempat pertama yang dikunjungi Fatih dan kawan-kawannya siswa Kelas 4 SDIT Al-Khairaat Yogyakarta dalam rangkaian kegiatan Gowes ning Museum. Dari sekolah...
View ArticleMuseum Sasmitaloka Jenderal Sudirman
Gowes ning Museum #2 Keluar dari Pura Pakualaman, anak-anak lanjut nggowes lagi ke destinasi kedua, yakni Museum Sasmitaloka Jenderal Sudirman. Museum ini terletak di Jalan Bintaran Wetan No. 3...
View ArticleMuseum Biologi Yogyakarta
Gowes ning Museum #3 Selesai mendapat pembelajaran tentang kepahlawan di Museum Sasmitaloka Jenderal Sudirman, anak-anak kembali nggowes ke tujuan berikutnya, yakni Museum Biologi. Letak kedua museum...
View ArticleSambut Awal Ramadhan di Gang Bersama, Andai Kubisa
4 Juni 2015 yang lalu, aku mendapat ucapan selamat dari Facebook untuk ulangtahun pernikahan yang ke 20. Biasanya, aku menyempatkan membuat sebuah tulisan di Surau Inyiak ini untuk menyambut hari...
View ArticleShalat Idul Fitri 1436 H di Altar
CeritaLebaran #1 Sejak tinggal di Kweni, belum sekalipun kami melaksanakan shalat Idul Fitri di tempat lain. Rasanya, ingin juga sesekali merasakan shalat di luar Kweni. Setidaknya, bisa merasakan...
View ArticleMampir Sejenak di Candi Sambisari
CeritaLebaran #2 Di hari pertama Idul Fitri 1436 H, tempat pertama yang kami kunjungi adalah rumah seorang sahabat di daerah Tirtomartani, Sleman. Sahabat tersebut baru pindah ke Jogja. Sejak...
View ArticlePantai Glagah; Antara Tenangnya Laguna dan Derasnya Ombak
CeritaLebaran #5 Awalnya, aku agak kurang bersemangat mengajak keluarga jalan-jalan ke Pantai Glagah yang terletak di desa Glagah, Kec. Temon, kab. Kulon Progo dan berjarak sekitar 41 km dari arah...
View ArticlePiknik Gratis-Romantis ala AADC2 di Hutan Pinus Mangunan
Udah pada nonton AADC2 kan? Belum..? Hmm… kayaknya perlu disegerakan deh. Mumpung euphorianya masih terasa sekali saat ini. Kurang seru kalau nonton sebuah film di saat orang sudah tidak lagi...
View ArticleMeeting Point
Aku sering menjadikan masjid sebagai titik kumpul (meeting point). Sebab, sangat mudah dikenali dan ditemui. Dengan menunggu di masjid, ada keuntungan lebih. Yakni, bisa beribadah sambil menunggu...
View ArticlePuncak Becici: Nikmati Yogyakarta dari Ketinggian
#WisataMurahDiJogja 01 Sebelumnya, aku haturkan “Selamat Idul Fitri 1437 H, mohon maaf lahir dan batin”. Bagaimana libur lebarannya? Tentu menyenangkan bukan? Apapun bentuk lebaran yang kita lewati...
View ArticleSribu Batu Songgo Langit; Destinasi Wisata Baru Yogyakarta
#WisataMurahDiJogja 02 Keluar dari kawasan Puncak Becici kami bermaksud langsung pulang ke Kweni. Namun, tak lama berselang setelah melewati Hutan Pinus Mangunan, beberapa pria paruh baya...
View ArticleTebing Breksi; Brown Canyon Ala Yogyakarta
Beberapa bulan belakangan, ramai kubaca ulasan mengenai sebuah destinasi wisata baru di Jogja. Namanya Tebing Breksi. Terletak di Dusun Groyokan, Kelurahan Sambirejo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten...
View ArticleGembos Membawa Nikmat
“Jika kau temukan kendala, jangan buru-buru merutuki keadaan. Yakinlah, itu cara Tuhan memperlihatkan keindahan dengan cara yang berbeda. Syukuri saja..” Turun dari Embung Nglanggeran, hari sudah...
View ArticleSandboarding di Parangkusumo, Seruuu…
Ketika berkunjung ke Gumuk Pasir medio 2013 yang lalu, kami belum sempat merasakan serunya bermain sandboarding di sana. Meski sebelum berkunjung pernah mendengar soal itu, namun waktu itu kami tidak...
View Article